Hi, learner!

Sudah terlihat jelas dari judulnya bahwa postingan ini merupakanreviewblog saya yang ketiga, terkait Tugas 1 point 5 (Mereviewlink dari UP dan membuat rangkumannya)yang belum saya selesaikan.

Jadi,link ketiga yang akan saya review adalah: http://skipper-uperp20142.blogspot.co.id

Berikut adalah tampilan blognya:


Saya tidak mendapatkan informasi mengenai identitas dari penulis, tetapi yang dapat kita lihat adalah penulis merupakan mahasiswa UP ERP angkatan 2014. Penulis membagikan postingannya dari bulan Maret sampai dengan bulan Juni 2015. Dari desain blognya yangsimple, terlihat pada arsip blog bahwa pada blog ini terdapat 13 post, yang berisi:

  1. T01A (Perkenalan): Penulis menceritakan profile singkatnya serta menulis sedikit gambaran ERP di tempat penulis bekerja.
  2. T02 (Me review Blog): Penulis menceritakan ulasan singkat tentang isi dari blog http://hisokahunter-uperp20141.blogspot.de/
  3. T03 (Me review Blog): Penulis menceritakan ulasan singkat tentang isi dari blog http://mariobros-uperp20132.blogspot.com/
  4. T04 ( Tutorial Install Odoo 8.0): Penulis membagikan tutorial untuk menginstall Odoo 8.0 dalam bentuk link, file PDF, dan video.
  5. T04B (Tutorial Gabung di Forum Odoo.com): Penulis menceritakan langkah-langkah untuk mendaftarakan diri di forum Odoo.com sampai bertanya di forum tersebut.
  6. T04C (Tutorial Gabung di Komunitas Odoo.com (Milis))): Penulis menceritakan langkah-langkah untuk mendaftarakan diri di forum mailing list Odoo.com.
  7. T05 ( Entry Data pada Odoo 7): Penulis membagikan screenshot mengenai entry data pada Odoo 7 modul sales di PT. Flaminggo.
  8. T06 ( Entry Data pada Odoo 8): Penulis membagikan screenshot mengenai entry data sales order pada Odoo 8 di PT. Flaminggo.
  9. T08 (Meng input Master Data pada Odoo 8): Penulis membagikan screenshot mengenai contoh meng input master data modul sales pada Odoo 8.
  10. T09 ( Update Master Data Modul Sales ): Penulis membagikan dua link yang berisikan tentang penjelasan mengenai customer PT. Flaminggo dan produk dari PT. Flaminggo.
  11. T10 (Mengisi Template Customer dan Produk PT. Flaminggo): Penulis membagikan url website resmi PT. Flaminggo yang berisikan customer dan produk dari PT. Flaminggo.
  12. ERPUAST01 (Transaksi Kelompok Modul Sales PT. Flaminggo): Penulis menjelaskan tentang langkah-langkah dalam transaksi Sales - Purchase PT. Flaminggo melalui Odoo 8.0 yang disertai dengan screenshots di setiap langkahnya.
  13. ERPUAST02 (Transaksi Sales (PT. Flaminggo) - Purchase (PT. BMS)): Penulis menjelaskan kronologi transaksi antara penulis sebagai sales PT. Flaminggo dan Ibu Mega Fridayanti bagian Purchasing PT. BMS yang disertai dengan screenshots di setiap langkahnya.

Catatan diatas adalah review blog ketiga yang dapat saya tuliskan. Jika anda ingin mengetahui blog aslinya, silahkan kunjungi blog sumber disini. Semoga dapat bermanfaat baik untuk penulis maupun pembaca.

Jangan lupa untuk membuka dua postingan selanjutnya, sampai bertemu lagi! ☺☺

Dan salam sukses, Mr. Skipper!

results matching ""

    No results matching ""